Sunday, December 16, 2018

EV Hive Coworking Space: Lebih Dari Sekedar Tempat Kerja Bagi Startup & Freelancer!

  Deka pradifta       Sunday, December 16, 2018
Tahukah anda bahwa dengan adanya ketertarikan masyarakat dalam bidang entrepreneurship, pastinya akan menghadirkan banyak sekali startup-startup baru yang hadir di indonesia, hal ini sudah tidak dapat kita pungkiri lagi karena startup tersebut dapat memberikan dampak yang sangat bagus bagi pengusaha muda di indonesia. Tidak hanya itu saja, akan tetapi akan hadir juga coworking space di indonesia tepatnya di kota Jakarta.
Inilah 5 Event Menarik dari GoWork Coworking Space Jakarta Bagi Startup Bisnis

Sekarang ini ternyata coworking space memang sangat identik sekali dengan startup pebisnis muda di indonesia yang baru berdiri, jika diawal tersebut tentu hanya mempunyai beberapa founder saja, sekiranya sekitar 1-3 founder dalam suatu startup, apabila anda memilih ruang kerja konvensional seperti pada umumnya, maka akan lebih mengeluarkan biaya yang sangat mahal sekali. Maka dari itu ruang kerja coworking space adalah pilihan yang sangat tepat sekali bagi anda pendiri startup.

Sebelumnya ev hive coworking space bisa dikatakan sebagai slogan lebih dari sekedar tempat kerja bagi seorang freelancer, pendapat ini memang benar sekali, karena sudah mengadopsi konsep sharing economy. Nah oleh karena itu ev hive menjadi solusi paling tepat sebab tawaran harga yang diberikan sangat murah sekali dan cocok bagi kantong pengusaha pemula.

Perlu diketahui juga bahwa ev hive merupakan operator coworking space yang saat ini sudah mulai menjamur di beberapa kota indonesia termasuk salah satunya di Jakarta dan Tangerang. Untuk beberapa startup terkenal ternyata pernah merasakam bejerja di coworking space contohnya seperti IDNTimes, Content Collison, dan juga Eragano.

Apabila anda pernah menyewa atau bekerja di kantor konvensional pada umumnya tentu akan selalu terikat dengan pekerjaan, artinya ketika bekerja tidak ada waktu untuk memulai interaksi dengan teman kerja, hal ini berbeda jika anda memilih ev hive coworking space, karena mempunyai konsep semacam open-space, artinya member bisa melakukan interaksi antar sesama walaupun sedang produktif bekerja.

Baca juga Ternyata Begini Cara Menghemat Perjalanan Bisnis Agar Lebih Murah

Nah yang menjadi pertanyaan hingga saat ini ialah, mengapa ev hive coworking space bisa dibilang sebagai lebih dari tempat kerja bagi startup dan freelancer. Jika anda penasaran dengan jawaban tersebut, tentu artikel ini akan memberikan jawaban yang lebih tepat.

1. Menawarkan Kemudahan 


Salah satu kelebihan yang ditonjolkan pada ev hive pertama kali ini ialah mempunyai fasilitas yang menawarkan kemudahan fleksibel bagi penggiat startup. Sebelumnya kita sudah menjelaskan bahwa jika bekerja di kantor konvensional, pastinya terus-menerus hanya dapat membuat stress karena harus fokus dan tidak bisa melakukan interaksi ketika bekerja.

Untuk fasilitas kemudahan ini bernama Flexi Desk, artinya layanan yang disuguhkan bisa membuat siapa saja yang bekerja akan terasa lebih fleksibel dan tidak terikat waktu terus-menerus. Jadi, anda akan lebih bebas mengatur waktu dan bebas juga dalam memilih lokasi ev hive, namun untuk saat ini open-space hanya tersedia di beberapa lokasi saja seperti untuk saat ini ada di Sudirman, menteng, kuningan, dan kebayoran baru.

Bila bertanya berapakah harga sewa ev hive coworking space tersebut bagi pengusaha pemula ? Harga yang disuguhkan bisa dibilang sangat murah sekali, anda hanya perlu membayar Rp 50.000/hari, dengan budget tersebut anda bisa mendapatkan fasilitas lainnya seperti speed internet smartphone, hingga free flow coffee.

2. Tempat kerja yang Menyenangkan 


Faktor kelebihan kedua ini ialah fasilitas dengan tawaran tempat kerja yang sangat menyenangkan atau bisa dibilang Fun, apabila pernah bekerja pada kantor konvensional terus-menerus hanya dapat membuat anda bosan, karena tampilan dan suguhan sudah sangat formal sekali, berbeda jauh dengan ev hive, sebab kalian bisa bekerja secara rileks dan santai.

Apabila ketika bekerja dan terasa capek, anda bisa menghilangkan rasa capek tersebut dengan memanfaatkan fasilitas yang disuguhkan seperti tempat board games, bacaan buku, playstation 4, dan lain sebagainya. Fasilitas mewah tersebut dapat anda nikamti secara gratis, terkecuali anda bukan member.

3. Community Value


Community value artinya ev hive lebih mengedepankan terhadap komunitas coworking space, artinya bila anda sudah menyewa ini maka akan bergabung dengan banyak orang dalam beberapa komunitas di dalamnya tersebut, sehingga hal ini bisa menambah wawasan anda.

Baca juga Inilah 5 Event Menarik dari GoWork Coworking Space Jakarta Bagi Startup Bisnis

Ternyata dalam komunitas ini juga member dapat saling bertukar pikiran tentang dunia bisnis startul yang harus dijalankan, bahkan tidaj hanya itu saja, namun anda bisa berkaloborasi dengan banyak orang untuk membentuk komunitas baru yang positif. Nah untuk saat ini ev hive memiliki komunitas pengusaha yang sudah sangat besar sekali yaitu www.startupjakarta.com.

4. Membangun Networking


Selain kelebihan diatas, ternyata masih ada lagi mengapa coworking space menjadi salah satu tempat paling cocok bagi startup baru di indonesia, salah satu kelebihan terakhir ini yakni dapat meningkatkan networking anda, dalam sebuah open-space memiliki banyak sekali founder pengusaha, dengan seperti ini bisa anda manfaatkan sebagai cara untuk saling komuniksi serta menambah wawasan lebih luas.

Penutup


Demikianlah artikel yang sudah kami bagikan tentang ev hive coworking space lebih dari sekedar tempat kerja bagi startup dan freelancer, semoga artikel yang sudah kami bagikan ini bisa memberikan manfaat bagi pembaca. Terima kasih
logoblog

Thanks for reading EV Hive Coworking Space: Lebih Dari Sekedar Tempat Kerja Bagi Startup & Freelancer!

Previous
« Prev Post

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.